Information Updates
Home
informasi
kompetisi langsung
m-session 2016
publikasi
technical meeting
Technical Meeting Announcement
Technical Meeting Announcement
Motion (Management Organizational Case Competition) yang sebelumnya bernama M-Session, merupakan kompetisi analisis kasus manajemen tingkat nasional yang diadakan setiap tahun oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan Manajemen (HMJM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jenderal Soedirman (UNSOED) Purwokerto. Kompetisi ini terdiri atas tahap Pre-Case dan Kompetisi Langsung dengan rangkaian Fix the Problem, Critical Thinking dan Final Case. Dengan mengangkat isu mengenai SDGs (Sustainable Development Goals) memfasilitasi kalian para mahasiswa untuk mengeluarkan ide-ide cemerlang untuk menyelesaikan kasus-kasus riil seputar SDGs.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment